CONTOH PROPOSAL KEGIATAN
A. PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
ALGA (Arena Lomba Penggalang) adalah sebuah kegiatan tahunan yang diselenggarakan oleh Pangkalan SMP N 1 Sumedang, merupakan suatu kegiatan yang dilakukan secara sistematik dan dikemas semenarik mungkin di kalangan para Penggalang. Arena Lomba Penggalang pada hakekatnya adalah kegiatan yang berkarakter lingkungan, berwawasan social yang lahir dari dan untuk peserta didik, mampu menginternalisasi kemandirian yang bersifat idividu dan sosial.
2. Dasar pemikiran (Rationale)
a. Anggaran Dasar Gerakan Pramuka
b. Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka
c. Program Kerja Pasukan Inti dan Gerakan Pramuka MTs Al Irsyad
d. Rapat Para Pembina dan Dewan Penggalang
3. Maksud Dan tujuan
a. Memberikan pengalaman kegiatan kepada peserta didik di tingkat Nasional
b. Merealisasikan Program Gugus Depan
c. Mengevaluasi hasil kegiatan Pasukan Inti MTs Al - Irsyad
4. Sasaran
Sasaran yang ingin dicapai adalah menggairahkan kembali kegiatan Eksrakurikuler dan Inkurikuler di Pangkalan MTs Al Irsyad Al Islamiyyah Haurgeulis
B. ALUR KEGIATAN (CRONOLOGY OF EVENTS)
1. Nama Kegiatan
“ ARENA LOMBA PENGGALANG PRAMUKA IX “ ALGA IX “
Tema
” Belajar bersosialisasi dengan darma dan karya menuju karakter Mandiri ”
2. Motto
“Stayaku kudarmakan, Darmaku Kubaktikan”
3. Bentuk Kegiatan
Bentuk Kegiatan Lomba : Penjelajahan dan LKBB
4. Peserta
1. Peserta adalah Anggota Gerakan Pramuka pada masing pangkalan meliputi wilayah Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur.
2. Jumlah Pendaftar dibatasi sampai dengan 100 Regu Penjelajahan dan 25 Regu LKBB dengan cara diseleksi
3. Daftar Peserta dari Pangkalan MTs Al Irsyad Al Islamiyyah Haurgeulis
Nama
1. Laela Isma Yulianti
2. Laelatul Badriah
3. Nurhikmah
4. Anida Yulinada
5. Nuryanti
6. Rupenti
7. Sokhifatul Aeni
8. Siti Maghfuroh
9. Yeni Sari
10.Aisah tul Maisyah Kelas VII
5. Penyelenggara
Penyelenggara Kegiatan ALGA IX adalah SMP N 1 Sumedang
1. Jadwal Acara
Terlampir dalam Petunjuk Teknis Kegiatan
2. Rencana Anggaran Biaya
Terlampir
PENUTUP
Kita tidak akan bisa memenuhi potensi kita yang sebenarnya, bila kita memilih diam dan tetap tinggal di dalam zona nyaman kita. Tiap orang mempunyai bakat. Apa yang kurang adalah keberanian untuk mengantar bakat ke tempat gelap yang dituju.
Demikian Proposal ini dibuat untuk dijadikan pedoman sebagaimana mestinya.
Haurgeulis, 18 Mei 2012
Pembina Pramuka, Koord. PASTINALIR
ANTON SUJARWO INDRA LESMANA
Mengetahui dan Menyetujui;
Kepala MTs Al Irsyad Al Islamiyyah PKM. Kesiswaan,
DEDE IKHWANUDDIN, S.Pd.I TANURI, S.Pd.Ek
Tidak ada komentar:
Posting Komentar